Indonesia Tuan Rumah Presidensi G20 2022

Indonesia Tuan Rumah G20

Rabu, 8 Desember 2021 Pemerintah Indonesia mengadakan pertemuan fisik delegasi Sherpa Track G20 di Pusat Industri Digital Indonesia 4.0 (PIDI 4.0). Hari sebelumnya, telah diadakan pertemuan hybrid dengan 21 perwakilan negara yang hadir secara fisik dan 14 yang hadir secara virtual. Presiden menetapkan bahwa Menko Perekonomian Indonesia, Airlangga Hartarto menjadi pemimpin Sherpa Track dalam Presidensi… Continue reading Indonesia Tuan Rumah Presidensi G20 2022

Ini Rahasia Sukses Bisnis Kopi

Kopi menjadi salah satu komoditas ekspor Indonesia yang tidak dapat disepelekan. Kopi berhasil menjadi pemasok devisa negara terbesar selain minyak dan gas. Tingginya angka ekspor yang telah dicapai, membuat Indonesia kini menjadi negara penghasil biji kopi terbesar ke-4 dunia.   Indonesia memiliki berbagai macam kopi khas lokal yang tak kalah populer dengan kopi negara lain.… Continue reading Ini Rahasia Sukses Bisnis Kopi