RiTx – Agriculture Technology
Untuk Membantu Pertanian
RiTx sebagai salah satu solusi terpadu yang inovatif dan berbasis teknologi dalam meningkatkan taraf hidup, kesejahteraan, dan daya saing petani Indonesia.
- Wadah interaksi para petani dan ahli pertanian dalam memecahkan berbagai permasalahan pertanian
- Mengoptimalkan input cost sistem industri pertanian di Indonesia seperti pemakaian air, pupuk, pestisida, dan tenaga kerja dengan mengandalkan teknologi
- Mempermudah pinjaman modal
- Mempermudah pemasaran produk pertanian berbasis teknologi
- Memvisualisasikan prediksi perkiraan iklim lokal harian

Edukasi dan Solusi Masalah Pertanian
Tim solid RiTx yang berlatarbelakang alumnus, peneliti, dan dosen Pertanian & Teknologi Pertanian dari berbagai universitas terkemuka siap mendampingi petani dalam memecahkan masalah pertanian.
Jual-Beli, Peyewaan dan Perdagangan
RiTx hadir untuk membantu petani mencari kebutuhan pertanian, menjualkan produk hasil tani ke pasar digital yang lebih luas, serta menghubungkan petani yang membutuhkan modal dengan investor.
Penelitian dan Produksi Teknologi Pertanian
Berawal dari proyek pembuatan Teknologi pertanian, RiTx konsisten untuk terus berinovasi dan memproduksi alat-alat yang dapat memudahkan kegiatan pertanian.